Main Menu
Kepala Sekolah
SMAGA JUARA 1 FUTSAL TINGKAT JAWA TENGAH
Kategori Berita | Diposting pada : 2014-12-01 -|- 11:28:00 oleh AdminShare this article on
Tak henti hentinya Prestasi di ukir oleh anak - anak SMAGA dalam ajang Olah Raga di tingkat Provinsi.
Mewakili Kabupaten Klaten SMAGA telah menambah koleksi kejuaraan di tingkat Jawa Tengah, dengan peserta 19 team dari seluruh Jawa Tengah akhirnya SMAGA Klaten mampu mencatatkan namanya di The Stadium Futsal Center Semarang dengan membawa piala Kejurda Futsal Pelajar Tingkat Jateng 2014.
Selamat buat asuhan Bp. Surono,S.Pd guru Olah Raga SMAGA, lanjutkan berprestasi SMAGA SEMAKIN JAYA..
Baca Juga Berita Lainnya
Jajak Pendapat
Pengunguman Terbaru
Statistik Pengunjung
- Dikunjungi oleh : 474861 user
- IP address : 47.37.171.122
- OS : Windows 98
- Browser : Mozilla 4.5